Cara Konfigurasi IP Static Pada MikroTik - Fantasi Teknologi

Cuplikan+layar+2021-08-21+153401

Tempatnya Belajar Teknologi Masa Kini

Post Top Ad

Post Top Ad

Rabu, 01 September 2021

Cara Konfigurasi IP Static Pada MikroTik

download+%25285%2529

Konfigurasi IP Static Pada Router MikroTik memang sangat dibutuhkan. Secara sederhana Static adalah konfigurasi IP secara manual. Berikut langkah-langkah konfigurasinya.

Konfigurasi IP Static


1.  Pertama kalian hubungkan MikroTik dengan Winbox


2. Setelah terhubung kalian klik menu IP > Addresses

Konfigurasi-IP-Static-MikroTik-1

    IP Addresses MikroTik


3. Kemudian kalian klik icon + untuk menambahkan IP, lalu kalian isi Address dan Network sesuai dengan IP yang berada di ISP kalian masing-masing misalkan, 192.168.100.20/24 untuk addressnya dan 192.168.100.0 untuk networknya, kemudian untuk interfacesnya berada di ether1 .Setelah itu kalian klik Apply > OK

Konfigurasi-IP-Static-MikroTik-2

    IP Static MikroTik


5. Kalian pergi ke menu IP > DNS .Lalu kalian isi dibagian Server dengan DNS ISP kalian atau bisa juga dengan DNS Google. Setelah itu ceklis bagian Allow Remote Request ,lalu klik Apply > OK

Konfigurasi-IP-Static-MikroTik-3

    DNS Server Mikrotik


6. Terakhir kalian bisa cek menggunakan Terminal. Lalu kalian Ping ke Gateway ISP kalian. Jika muncul tulisan reaply maka konfigurasi IP Static kalian berhasil

Konfigurasi-IP-Static-MikroTik-4

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Post Top Ad