Cara Install Debian
Kenapa Menggunakan OS Debian?
- Pertama linux debian ini open source dan juga gratis.
- Kedua merupakan sistem operasi terbaik untuk membuat sebuah server dan juga paling banyak digunakan di dunia
- Ketiga sistem operasi yang ringan, Ini sangat memudahkan kalian yang mempunyai komputer yang lowspec seperti processor pentium, yang ingin belajar membuat sebuah server dan juga debian ini hanya membutuhkan HDD sebesar 1,6 GB (untuk server) dan 600 MB (untuk client atau workstation).
- Keempat perawatannya mudah karena linux debian merupakan sistem operasi relatif mudah dirawat
- Kelima banyak sekolah-sekolah apalagi SMK, khususnya guru-guru jurusan TKJ yang mengarjakan muridnya tentang Debian Server ini.
Alat dan Bahan
- Download OS Debian DVD1 versi 9.0 keatas
- Download Vmware minimal versi 12.0
- Komputer/Laptop minimal Processor Intel Pentium 4 1GHz, RAM 512 MB, Harddisk Space 5 GB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar